Decisions – Percabangan Dalam VHDL
Di dalam VHDL dikenal sebuah elemen algoritma yang sederhana yaitu percabangan. Pernyataan (statement) percabangan memungkinkan suatu pernyataan dieksekusi hanya jika kondisi terpenuhi atau tidak terpenuhi. If-then-else Salah satu bentuk percabangan dapat menggunakan pernyataan...